Naiki Sepeda Motor ke Pusuk Buhit, Bupati Samosir Taman Bibit Pohon Dikomplek Rumahela

    Naiki Sepeda Motor ke Pusuk Buhit, Bupati Samosir Taman Bibit Pohon Dikomplek Rumahela
    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom ketika Melakukan Penanaman Bibit Pohon Dikomplek Rumahela

    SAMOSIR-Dengan menelusuri jalan setapak menggunakan Sepeda Motor, Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom, ST melakukan penanaman bibit pohon dikomplek situs Rumahela-Pusuk Buhit-Kelurahan Siogung ogung yang berada di Kecamatan Pangururan, Selasa (04/07/2023).

    Kehadiran Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom bersama Daerah Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) di Rumahela-Pusuk Buhit disambut hangat pembina komunitas Rumahela Hinca Panjaitan yang juga merupakan Anggota DPR-RI bersama istrinya dan pengurus lainnya.

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom dalam keterangan resminya menyampaikan, penanaman pohon dikomplek situs Rumahela-Pusuk Buhit murupakan rangkaian Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak yang diinisiasi Komunitas Rumahela dan akan berlangsung 01-09 Juli 2023 dengan menghadirkan berbagai kegiatan budaya Batak.

    Bupati Samosir juga mengucapkan terima kasih kepada Komunitas Rumahela yang mengadakan acara Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak dan dengan adanya Festival Wisata Edukasi Leluhur Batak diharapkan akan memperkokoh bahwa titik Nol peradaban Batak berada di Pusuk Buhit.

    Bupati Samosir Vandiko Timotius Gultom dalam kesempatan itu juga mengajak komunitas Rumahela dan seluruh stakeholder untuk bekerjasama menjaga dan melestarikan situs-situs bersejarah di Pusuk Buhit, ”ucapnya

    Sementara itu, Pembina Komunitas Rumahela yang juga merupakan Anggota DPR-RI, Hinca Panjaitan menyebutkan, situs-situs budaya di Pusuk Buhit harus dijaga dan dilestarikan secara bersama-sama dengan pemerintah

    Turut Hadir, Wakil Ketua DPRD Samosir Pantas M Sinaga, Kapolres Samosir Yogie Hardiman, Pabung 0210/TU G. Sebayang, Danramil Pangururan Sugino, Kajari Samosir  Andi Adikawira Putra, Asisten I Tunggul Sinaga, Kadis Kominfo Immanuel Sitanggang, Kadis Pariwisata Tetty Naibaho, Kadis Lingkungan Hidup Edison Pasaribu, (Karmel)

    samosir
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri HUT Bhayangkara yang ke-77, Bupati...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Sosialisasi Kepatuhan Penyelenggaraan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Ketum IKKT PWA Olahraga Bersama Pengurus Pusat IKKT di Akademi TNI
    Bupati Samosir bersama Ketua Komisi II DPRD dan Petani Laksanakan Penanaman Kentang di KPT
    Panbil Group Gelar Pengobatan dan Bagikan Kaca Mata Gratis Kepada Masyarakat Samosir
    Hadiri Pesta Syukuran Parna se-Indonesia di Samosir, Gubernur Sumut Ajak Parna Menjaga Lingkungan dan Kelestarian Danau Toba
    Launching Mobil Listrik Ramah Lingkungan di Kabupaten Samosir, Bupati Vandiko Siap Dukung Demi Kemajuan
    Kujungan Kerja ke Kabupaten Samosir, Menteri Pertanian Serahkan Bantuan Kepada Petani Miliaran Rupiah
    Mudahkan Mobilisasi dan Atasi Kemacetan, Pemerintah Kabupaten Samosir Siapkan 12 Lokasi Kantong Parkir
    Bupati Samosir bersama Ketua Komisi II DPRD dan Petani Laksanakan Penanaman Kentang di KPT
    Panbil Group Gelar Pengobatan dan Bagikan Kaca Mata Gratis Kepada Masyarakat Samosir
    Hadiri Pesta Syukuran Parna se-Indonesia di Samosir, Gubernur Sumut Ajak Parna Menjaga Lingkungan dan Kelestarian Danau Toba
    Bupati Samosir Tambah Anggaran untuk Desa Turpuk Malau dan Sagala Serta Sosor Dolok
    Tanam Ganja Dipot Bunga, Penduduk Ciriung Bogor Diamankan Tim Opsnal Sat Narkoba Samosir di Desa Martoba
    Pemprovsu bersama Pemerintah Samosir Gelar Sosialisasi Zoonosis untuk Pengendalian Penyakit Hewan Menular
    Tinjau Lokasi Pertanian Cabe Merah di Desa Aek Nauli, Bupati Samosir: Petani Cabe Dapat Gunakan Pupuk Organik
    Pemkab Samosir bersama Dinas P3AKB Pemprov Sumut Gelar Sosialisasi Penyusunan dan Pemanfaatan Grand Design Pembangunan Kependudukan
    Pemkab Samosir Gelar Pendampingan Penyusunan Arsitektur SPBE

    Ikuti Kami